Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Beredar 63 Nama Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) 2023, Ini Daftarnya

Baru-baru ini, Kamis (2/2/2023), di group-group Whatsup beredar nama-nama Tenaga Ahli Tim Gubernur Untuk Percepatan Pembangunan Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2023 (TGUPP) Sulawesi Selatan.

Sejumlah nama-nama yang selama ini cukup dikenal publik, akademisi dari berbagai perguruan tinggi, dan birokrat, dan tenaga profesional, beredar di Whatsapp sebagai orang-orang akan mendampingi Gibernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman dalam melakukan percepatan pembangunan di Sulawesi Selatan.

Berdasarkan isi pesan yang beredar, disebutkan Tenaga Ahli TGUPP Sulsel 2023 tersebut diangkat berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan dengan nomor SK, No. SK: 66./I/2023 tertanggal 2 Februari 2023.

Nama-nama yang disebutkan dalam SK tersebut berjumlahnya 63 orang yang terdiri dari akademisi berbagai perguruan tinggi, birokrat, dan tenaga profesional. Beberapa di antaranya telah menduduki posisi TGUPP pada masa Gubernur Nurdin Abdullah, salah satunya yakni Prof.Asdar.

Adapun kebenaran dari SK tersebut yang beredar tersebut dan nama-nama yang tercantum di dalamnya, sampai berita ini diterbitkan www.pustakawanmenulis.com masih belum mendapatkan konformasi dari pihak berwenang di Pemprov Sulsel.

Isi dari pesan tersebut:

Bismillah

Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh

Selamat siang dan salam sejahtera untuk bapak/ibu Tenaga Ahli TGUPP Prov. Sulsel
Tahun 2023
Mohon ijin, menyampaikan petikan :

KEPUTUSAN GUBERNUR PROV. SULAWESI SELATAN

No. SK : 66./I/2023
Tanggal, 2 Januari 2023
tentang

PENGANGKATAN TENAGA AHLI TIM GUBERNUR UNTUK PERCEPATAN PEMBANGUNAN PROVINSI SULAWESI SELATAN TAHUN 2023

1. Prof. Dr. Ir. Ambo Ala, MS (Ketahanan Pangan)

2. Prof. Dr. Ir. Syamsu Alam, M.S (Pertanian & Kehutanan)

3. Prof. Dr. Ir. Lellah Rahim, M.Sc (Kehutanan)

4. Prof. Dr. Ir. Supratman, S.Hut., M.P (Kehutanan)

5. Prof. Dr. Ir. Iswara Gautama, M.Si (Kehutanan)

6. Dr. Ir. Syamsu Rijal, S.Hut., M.Si., IPU (Kehutanan)

7. Ir. H. Muh. Alfian Amri, M.Si (Pengadaan Barang dan Jasa)

8. M. Kahar A. PalinrungI, ST, MM (Pengadaan Barang dan Jasa)

9. Prof. Dr. Ir. Hilal Anshary, M.Sc (Perikanan Kelautan)

10. Prof. Dr. Ir. Muhammad Hattah Fattah, MS (Perikanan Kelautan)

11. Prof. dr. Syarifuddin Wahid, PhD., Sp.PA(K) (Manajemen RS)

12. Dr. Syahrir A. Pasinringi, M.S (Manajemen RS)

13. Dr. Irwandy, SKM.,M.Sc.PH.,M.Kes. (Manajemen RS)

14. Dr. dr. A. Indahwaty Sidin, MHSM (Manajemen RS)

15. Dr. Fridawaty Rivai, SKM., M.Kes (Manajemen RS)

16. Prof. dr. Veni Hadju, M.Sc., Ph.D (Kesehatan)

17. dr. Djunaidi  Machdar  Dahlan, MS (Kesehatan)

18. Dr. dr. Ema Alasiry, SpA(K) (Kesehatan)

19. Dr. Hasbi Ibrahim, SKM., M.Kes (Kesehatan)

20. Prof. Dr. Ridwan Amiruddin, SKM., M.Kes., MSc.PH (Epidemologi)

21. Ansariadi, SKM., M.Sc.PH., Ph.D (Epidemologi)

22. Prof. Dr. Indrianty Sudirman, S.E., M.Si, CRMP, CRGP (Ekonomi & UMKM)

23. Prof. Dr. Rahmatia, MA (Ekonomi & UMKM)

24. Prof. Dr. Muh. Asdar, SE, M.Si (Ekonomi & UMKM)

25. Prof. Dr. Arifuddin, S.E.Ak, M.Si., CA, CRA, CRP (Ekonomi & UMKM)

26. Dr. Agussalim, SE, M.Si (Ekonomi Pembangunan)

27. Drs. Andi Singkeru AS, M.Si (Ekonomi & UMKM)

28. Hidayah Muhallim, S.Sos., M.A (Ekonomi & UMKM)

29. Ahmad Jawwad, S.IP., M.A (Ekonomi & UMKM)

30. Dr. Ir. Bahrianto Bachtiar, M.Si (Pemberdayaan Masyarakat, Agribisnis & Lingkungan)

31. Prof. Dr. Farida Patittingi, S.H., M.Hum (Hukum)

32. Prof. Dr. Ir. Abrar Saleng, S.H., M.H (Hukum)

33. Dr. Zulkifli Aspan, S.H, M.H (Hukum)

34. Addinul Haq Yaqub, SH., MH (Hukum)

35. Prof. Dr. Armin, M.Si ( Pemerintahan dan Perenc. Pembangunan daerah)

36. Drs. H. Andi M. Said Pabokori, M.Si (Pemerintahan)

37. Prof. Dr. Sangkala, M.Si (Reformasi Birokrasi)

38. Dr. Andi Taufik, M.Si (Reformasi Birokrasi)

39. Dr. Andi Lukman, S.IP., M.Si (Reformasi Birokrasi)

40. Prof. Dr. Hamzah Upu, M.Ed (Pendidikan)

41. Prof. Dr. Heri Tahir, S.H., M.H (Pendidikan)

42. Prof. Burhanuddin Arafah, M.Hum, Ph.D (Pendidikan)

43. Prof. Dr. Ir. H. Jasruddin, M.Si (Pendidikan)

44. M. Rusdi, S.Si., M.Si,Apt (Pendidikan)

45. Dr. Ir. Farouk Maricar, M.T.PU-SDA (Infrastruktur & Pembangunan)

46. Dr. Ir. Zuryati Djafar, MT (Infrastruktur & Pembangunan)

47. Dr. Ir. Hj. Mimi Arifin, M.Si (Infrastruktur & Pembangunan)

48. Drs. M. Akib Patta (Infrastruktur & Pembangunan)

49. Ir. H. Muhammad Idris Leo, MSP, IAP (Infrastruktur & Pembangunan)

50. Rendra Darwis, S.T (Infrastruktur & Pembangunan)

51. Moch. Anugrah, S.T (Infrastruktur & Pembangunan)

52. Prof. Dr. H. Ambo Asse, M.Ag (Sosial Kemasyarakatan)

53. Prof. Dr. K.H Najmuddin HS, MA (Sosial Kemasyarakatan)

54. Prof. Dr. H. Abd. Qadir Gassing HT, MS (Sosial Kemasyarakatan)

55. Dr. Alfred Y.R. Anggui, M.Th (Sosial Kemasyarakatan)

56. Dr. Ariady Arsal, S.P., M.Si (Sosial Kemasyarakatan)

57. Drs. H. A. Muchlis Rasyid (Sosial Kemasyarakatan)

58. Sakral Wijaya Saputra, S.IP., MTR. AP (Sosial Kemasyarakatan)

59. Andi Muhammad Darwis Duddu, S.Sos (Sosial Kemasyarakatan)

60. Elli, S.Pd.I., M.Pd.I (Kepemudaan)

61. Suardi Herik, ST., M.Si (Investasi & Penanaman Modal)

62. Ir. M. Iqbal Djawad,M.Sc., Ph.D (Hub. Kerjasama Internasional)

63. Dr. Sawedi Muhammad, M.Sc. (Pembangunan Energi & Pendidikan)

Demikian disampaikan. 🙏🏻